Arsip Kategori: The Legend

Berisi cerita tentang hal2 seputar mythology Daratan Cina

Dinasti – dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 7]

DINASTI QIN Dinasti Qin (Hanzi: 秦朝, hanyu pinyin: Qin Chao) (221 SM – 206 SM) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh diCina sepanjang sejarahnya. Dinasti Qin terkenal sebagai dinasti yang pendek umurnya, namun meletakkan dasar-dasar kekaisaran yang kemudian akan diteruskan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti – dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 6]

ZAMAN NEGARA PERANG Periode Negara-negara Berperang (Hanzi: 戰國時代, hanyu pinyin: Zhànguó Shídài) (475 SM – 221 SM) adalah sebuah zaman di penghujung Dinasti Zhou di Cina. Zaman ini ditandai dengan berakhirnya keadaan relatif damai di Zaman Musim Semi dan Gugur menjadi sebuah keadaan kacau di … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti – dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 5]

ZAMAN MUSIM SEMI & GUGUR Zaman Musim Semi dan Gugur (Hanzi: 春秋時代, hanyu pinyin: chunqiu shidai, bahasa Inggris: Spring and Autumn Period) (770 SM – 476 SM) adalah sebuah zaman dalam penghujung Dinasti Zhou di Cina. Zaman Musim Semi dan Gugur mendapat namanya karena nama sebuah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti-dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 4]

DINASTI ZHOU [1045 SM -256SM] Dinasti Zhou (Hanzi: 周朝, hanyu pinyin: Zhou Chao) (1066 SM – 221 SM) adalah dinasti terakhir sebelum Cina resmi disatukan di bawah Dinasti Qin. Dinasti Zhou adalah dinasti yang bertahan paling lama dibandingkan dengan dinasti lainnya dalam sejarah … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti-dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 3]

DINASTI SHANG Dinasti Shāng (商) (1600—1046 SM) adalah dinasti yang mengantikan Dinasti Xià dalam sejarah Cina. Sekitar tahun 1600 SM, Dinasti Shāng didirikan oleh pemimpin suku Shāng, Tāng (汤/湯) setelah memusnahkan Dinasti Xià. Dinasti Shāng melewati masa pemerintahan sebanyak 17 … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti-dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 2]

DINASTI KE-2 … DINASTI XIA Dinasti Xià (Hanzi: 夏 Indonesia: Sia} merupakan dinasti pertama yang tercatat dalam buku sejarah Cina. Catatan sejarah paling awal ditemukan dalam buku sejarah Shàngshū yang mengatakan bahwa Dinasti Xià memiliki puluhan ribu negara upeti, sehingga … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar

Dinasti-dinasti Penguasa Negeri Cina [Part 1]

Pengantar Cina merupakan salah satu negara tertua di muka bumi.Dalam sejarah,Cina banyak memiliki pergantian kekuasaan. Berikut saya angkat tulisan mengenai penguasa-penguasa di Cina. Dinasti Pertama Cina … TIGA MAHARAJA DAN 5 KAISAR [SAN HUANG WU DI] San Huang Wu Di … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di The Legend | Meninggalkan komentar